Jakarta, RedaksiManado.Com - Nama Ketua Umum Partai Golongan Karya Setya Novanto dan sejumlah kader partai berlambang pohon beringin itu disebut dalam dakwaan kasus korupsi e-KTP. Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Aburizal Bakrie (Ical) angkat bicara akan hak itu.
Dia meminta semua kader bersatu dalam situasi apa pun, meski nama ketua umum Golkar disebut dalam kasus dugaan korupsi e-KTP.
"Seluruh kader Partai Golkar saya minta untuk saling mendukung satu sama lain, bekerjasama dalam menyelesaikan berbagai permasalahan yang dihadapi oleh kader Partai Golkar. Jika ada perbedaan pandangan, saya meminta untuk menyelesaikannya melalui mekanisme internal Partai yang berlaku selama ini," kata Ical melalui keterangan tertulisnya, Jumat (10/3/2017).
"Partai Golkar adalah the party of ideas seperti yang selama ini kita tumbuh dan kembangkan. Jangan sampai kita hanya berpikir pragmatis, hanya mencari posisi atau jabatan, dan setiap ada persoalan langsung berpikir untuk diselenggarakannya Munaslub," kata Ical.
Novanto sendiri telah membantah menerima uang terkait proyek e-KTP ini. Dia bersumpah tak menerima sepeser pun dari proyek senilai Rp 5,9 triliun itu.
"Saya, demi Allah, tidak pernah menerima apa pun di e-KTP. Jangan sampai kita menanggapi isu-isu, justru godaan kita, hubungan kita semakin baik," ujar Novanto dalam sambutannya di Rakornis Korbid Kepartaian DPP Golkar di Redtop Hotel, Jalan Pecenongan, Jakarta Pusat. [Alen]
Kategori: berita utama Nusantara
Penulis: Admin RMC
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
Tomohon, RMC – Walikota Tomohon Caroll J A Senduk SH bertindak Pembina Upacara Peringatan Hari Jadi ke- 22 Kota Tomohon Tahun 2025, (30/1/20...
-
Redaksi Manado.Com- Perkembangan Covid 19 di provinsi Sulawesi Utara (Sulut) hari ini Sabtu, (23/05) 2020 masih bergerak naik dengan ber...
-
MINUT, RMC - Tenaga medis Sebagai garda terdepan sekaligus benteng pertahanan dalam kita berperang melawan Covid 19 perlu di lindungi da...
-
Tomohon, RMC – Sekretaris Daerah Kota Tomohon Edwin Roring SE ME bertindak Pembina Apel Kerja Awal Bulan Februari Tahun 2025 Pemerintah Kota...
-
TOMOHON, RMC – Ketua DPRD Kota Tomohon Ferdinand Mono Turang, S.Sos memimpin Rapat Paripurna Istimewah Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)...
-
JAKARTA, RMC - Kabar baik pun diterima di tengah Pandemi Covid 19. Kabar itu sehari menjelang Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriah, yang ja...
-
SULUT, RMC - Satgas covid-19 Sulawesi Utara mengumumkan kabar gembira dalam jumpa pers yang digelar pada Sabtu (2/5/2020).dimana ketamba...
-
Upacara Bendera SMK Negeri 1 Tareran dalam rangka Peristiwa Merah Putih Minsel, RedaksiManado.com -- Sekilas tentang peristiwa merah put...
-
RMC - Labu siam adalah sayuran hijau yang sering digunakan sebagai bahan pokok suatu masakan. Sayuran yang memiliki nama latin Sechium e...
-
Camat Tenga Selvie Mandey Menyerahkan bantuan sosial dari pemkab minsel Minsel, RedaksiManado.com -- Kepala kecamatan (camat) Tenga S...
Arsip Blog
-
▼
2017
(5717)
-
▼
Maret
(742)
-
▼
Mar 10
(27)
- VAP Bakal Lantik Saerang Ketua DPC Manado
- Tim Kesenian Siap Promosikan Kebudayaan Minahasa D...
- Pemkab Minahasa Sosialisasikan RKPD Ke Perangkat D...
- "EMAS" Minta Pertahankan Prestasi, Karundeng Matan...
- Empat Alasan, Olly Bantah Terima Aliran Dana e-KTP
- Pemkab Dukung Program STQ dan Paduan Suara Gereja...
- Dakwaan e-KTP Jadi Kunci Penetapan Tersangka Baru
- PDIP Mitra Yakin Menangkan Pilkada 2018, Siap Usun...
- Didukung Perindo, Anies-Sandi puji dahsyatnya prog...
- Muscab Partai Demokrat Dipastikan Panas, Hanny-Jac...
- Ada Novanto di Kasus e-KTP, Ical: Jangan Ada yang...
- Implementasikan Program "EMAS", Tomohon Bangun Mus...
- IPG Peringkat Tiga Nasional, Olly : Perempuan Sula...
- DPRD Kabupaten Nias Sambangi DPRD Bitung
- JWS Resmikan Pendopo SMP Negeri 1 Tondano
- Gempar, Perampok Sadis Bunuh Ibu dan Aniaya Anak G...
- AKD Di DPRD Minut Di Rolling
- KM. Porodisa Tidak Beroperasi, Kemenhub Turun Tangan
- Diet Tepat Atasi Kadar Kolesterol yang Terus 'Mero...
- Minahasa Terima Delegasi Study Banding Kab. Maybar...
- Pembanguan Alfamart Poigar Dinilai Rugikan Pengusa...
- Rapat BKPRD Bahas Perijinan Peternakan Dipimpin Ka...
- GSVL Ajak Masyarakat Sulut Jalan Sehat Bersama & S...
- Polisi Lakukan Pengembangan, Buru Pelaku Pembunuha...
- Kehadiran Alfamart dan Indomaret Ditolak, Warga Ta...
- KPK Beri Peringatan Keras Bila Ada Intervensi Kasu...
- Mereka Yang Disebut Terima Dana e-KTP Lalu Membantah
-
▼
Mar 10
(27)
-
▼
Maret
(742)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- Pemprov Sulut
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- Sulut
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa
