Tomohon,Redaksi Manado.Com~Dalam rangka menyambut Idul Fitri 1438 Hijriah tahun 2017,Pemkot Tomohon melakukan safari Ramadhan.Wali Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman,SE.Ak didampingi Sekretaris Daerah kota Tomohon Ir. H.V lolowang, M.Sc menghadiri acara Buka Puasa Bersama di Masjid Nurul Iman kelurahan Kampung Jawa, Senin (19/6/17).
Pada kesempatan tersebut Walikota mengungkapkan bahwa dalam suasana indah dan sangat membahagiakan, karena ditengah-tengah indahnya harmoni kerukunan, Kota Tomohon terus diberkati oleh Tuhan dengan kehidupan masyarakat yang aman dan damai.
“ saya menyampaikan ucapan terima kasih dan memberikan penghargaan yang tinggi kepada segenap umat Islam yang turut memberikan kontribusi positif dalam menjaga dan mempertahankan keamanan, ketertiban, kenyamanan dan kerukunan serta berjuang dalam membangun di kota tomohon,”ungkap Wali Kota Eman.
“ Seperti diketahui juga Kota Tomohon banyak mendapatkan apresiasi kerukunan umat beragama, salah satunya dari Kementerian Agama yaitu Harmony Awards, penghargaan ini didapatkan bukan karena pemerintahannya tapi timbul dari kerukunan masyarakat sendiri,” ujarnya.
Dalam kesempatan ini juga Walikota menambahkan bahwa pelaksanaan ibadah puasa adalah merupakan kewajiban bagi setiap umat muslim yang bertujuan untuk membentuk pribadi-pribadi yang bertaqwa.
“Untuk itu, saya mengajak kepada seluruh umat muslim khususnya yang berada di kelurahan kampung jawa untuk menjalani ibadah puasa dengan penuh kesabaran, kejujuran dan keikhlasan, sehingga pada akhir bulan ramadhan kita akan kembali fitrah, yaitu seperti bayi yang suci dan bebas dari dosa,” pungkasnya.
Walikota mengingatkan kepada kita semua bahwa tantangan pembangunan saat ini semakin berat dan kompleks, seiring dengan tuntutan dan dinamika kehidupan berbangsa dan bermasyarakat di kota Tomohon.
“marilah kita terus bersinergi membangun daerah, dengan memberikan karya dan pengabdian terbaik bagi terwujudnya masyarakat kota Tomohon yang religious, mandiri, sejahtera, berwawasan lingkungan dengan konsep pembangunan berkelanjutan dan mendunia,”tutup Walikota.
Selesai sambutan dilanjutkan dengan ibadah di Masjid Nurul iman oleh umat Muslim kemudian dilanjutkan dengan penyerahan bantuan sembako secara simbolis dari Pemkot Tomohon kepada masyarakat di Kelurahan kampung Jawa dan diserahkan langsung oleh Walikota Tomohon.
Hadir juga dalam buka puasa bersama ini Imam Masjid Nurul Iman Bpk. Suharto Abusalam, Ketua MUI kota Tomohon Haji Tommy Tubagus, Ustad Ramadhan, Biku Nyana Pradipa, mewakili Dandim 1302 Kasdim 1302 Minahasa Mayor Cpl. Frangky Kaloh, mewakili Kapolres Tomohon Wakapolres Tomohon Kompol. Dewa Made Palguna, SH.SIK, mewakili Kajari Tomohon Jaksa Fungsional Intel Bpk. Gerry F. Rachman, Presidium BKSAUA Tomohon Pdt. J. Lumingkewas, seluruh jamaah masjid Nurul Iman serta jajaran Pemerintah kota. Tomohon(Abd)
Penulis: EL
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
FansPage
iklan dalam
kunjungan 30 hari terakhir
Entri yang Diunggulkan
Popular Posts
-
Bupati DR. Christiany E Paruntu,SE bersama Sekertaris Daerah Minsel Yang Baru dilantik. Minsel, RedaksiManado.com - Kabupaten Minahasa...
-
Jakarta - Forbes setiap tahunya telah merilis 50 daftar orang terkaya di Indonesia. Dalam daftar terbaru tahun 2022, nilai kekayaan konglome...
-
TOMOHON, RMC - Walikota Tomohon Caroll Senduk bersama istri Jean D'Arc Karundeng yang 'dipaksakan' dilantik sebagai staf ahli wa...
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~ Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan Daftar Pemilih Sementara (DPS) untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pil...
-
TOMOHON, RMC - Pelaksanaan Pemilihan Umum 2024 memasuki tahapan pencalonan, dimana partai peserta pemilu mempersiapkan kader partainya untu...
-
TOMOHON, RMC - Pemerintah Kota Tomohon dibawah pimpinan Walikota Caroll Senduk, terus berulah dengan melakukan pelanggaran peraturan perund...
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~KPU Tomohon melalui Ketua Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat, dan Sumber Daya Manusia...
-
Tomohon ,Redaksimanado.comBertempat di Ruang Rapat Kantor KPU Kota Tomohon, pada Minggu (18/8/2024) digelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitul...
Arsip Blog
-
▼
2017
(5717)
-
▼
Juni
(324)
-
▼
Jun 20
(15)
- Pemkot Tomohon Mulai menggelar Pelatihan Aparatur ...
- Pesta Gol 11-0 Timnas U-16 Indonesia Juarai Tien P...
- Walikota Eman Serahkan Bantuan Sembako di Keluraha...
- JWS Pimpin Apel Operasi Ramadniya Samrat 2017
- SAS Terima kunker DPRD Kab.Yalimo Propinsi Papua
- Okta-Aswar Terpilih Pimpim GAMKI Boltim Periode 20...
- Tepis Isu Balas Dendam, Gaghana Kukuhkan 33 Pejabat,
- Tomohon Siap Sandang Predikat Kota Layak Anak
- Bu Guru Tepergok Ngamar Bareng Selingkuhan Oleh Sa...
- Pemprov Sulut Perkuat Kerjasama Dengan China di Bi...
- Zagorsky Temui Olly, Belarusia Siap Beli Ikan Tuna...
- KOMUDO Gelar Buka puasa Bersama di Kediaman Ketua ...
- Pilkada MITRA 2018, JS Memilih Pendamping Terbaik
- Genjot Pariwisata, Sulut-Belarusia Saling Promosi ...
- Pol PP Kembali Tangkap Sejoli Sedang Bercumbu di B...
-
▼
Jun 20
(15)
-
▼
Juni
(324)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1630)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (469)
- ► 2023 (149)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar