RedaksiManado.Com
- Direktur Eksekutif Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem)
Titi Anggraini mengatakan, banyak masyarakat enggan mengikuti pilkada
ketika hanya terdapat satu pasangan calon kepala daerah. Kurangnya minat
masyarakat untuk memberikan suaranya juga disebabkan karena banyak yang
pesimis dan berpikir bahwa calon tunggal sudah pasti akan memenangi
pilkada.
"Selama ini, dari hasil kami turun lapangan, mereka
jadi enggan menggunakan hak pilih karena tidak tersedia banyak
alternatif," ujar Titi di Jakarta, Kamis (18/1).
"Padahal belum tentu. Memang kita tidak punya alternatif calon, tapi kita masih bisa membuat perbedaan," imbuh Titi.
Menurut
Titi, sikap masyarakat terkait calon tunggal sebenarnya karena mereka
belum paham adanya kotak kosong atau kolom kosong yang dapat dicoblos
dan merupakan suara sah mereka. "Jadi meskipun calon tunggal, bukan
berarti tidak ada kompetisi di pilkada. Tetap ada kompetisi, yakni
melawan kotak kosong. Calon tunggal tidak otomatis menang," ujar dia.
Titi
berharap semakin banyak masyarakat yang mengetahui fungsi kolom kosong
dalam surat suara, sehingga angka partisipasi pilkada di daerah tinggi.
"Jangan kemudian hak pilih kita hilang, karena tidak mau datang, hanya
karena calonnya tunggal," pungkas dia. [Red/Mer]
Home
»
berita utama
»
Nusantara
»
Pilkada
» Calon Tunggal Belum Tentu Menang, Masyarakat Diminta Gunakan Hak Pilih
Kategori: berita utama Nusantara Pilkada
Penulis: Redaksi Manado 2017
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
SULUT, RedaksiManado.Com ~ Pasca syukuran 1 tahun kepemimpinan pemerintahan Gubernur Olly Dondokambey SE dan Wakil Gubernur Drs Steven K...
-
TOMOHON, RedaksiManado.Com – Wali Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE,Ak bersama unsur Forkopimda melakukan peletakan batu pertama pembang...
-
Manado, RedaksiManado.Com - Kepala Dinas Perhubungan Sulut Joy Oroh mengatakan, pembangunan fisik fasilitas operasional AKAP Terminal Re...
-
TOMOHON, RMC - Pelaksanaan Ibadah Paskah dan HUT Pemuda GMIM ke-96 tahun 2022 di stadion Babe Palar Kelurahan Walian Kecamatan Tomohon Selat...
-
Bupati DR. Christiany E Paruntu,SE bersama Sekertaris Daerah Minsel Yang Baru dilantik. Minsel, RedaksiManado.com - Kabupaten Minahasa...
-
TOMOHON, RedaksiMhanado.Com ~ Pelaksanaan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) bagi Sekolah Menengah Pertama (SMP), mulai digelar...
-
TOMOHON, RMC - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tomohon Gerald Lapian, SE, MAP melaksanakan kegiatan reses masa sidang em...
-
Tomohon,RedaksiManado.Com~Soft Opening Anugerah Hill Garden & Resto dirangkaikan dengan Syukuran atas dilantiknya Christo Bless Ema...
-
TOMOHON, RedaksiManado.Com - Pemerintah kota Tomohon dalam hal in Dinas Pendidikan dan Kebudayaan yang digawangi oleh Dr Juliana D Karw...
-
RedaksiManado.Com - Tim Indonesia untuk Piala Thomas dan Uber 2022 akhirnya resmi dibentuk. Marcus Fernaldi Gideon absen di kejuaraan terse...
Arsip Blog
- ► 2017 (5717)
-
▼
2018
(3209)
-
▼
Januari
(261)
-
▼
Jan 18
(8)
- Rakorev e-SAKIP Triwulan IV TA 2017 Pemkot Manado
- Wawali SAS Melayat Ke Rumah Duka Warga di Tomohon
- Lomban buka Rapat Konsultasi TP-PKK Kota Bitung
- GSVL Siap All Out Menangkan Takarendehang-Parera
- Berdalih Tagih Kredit Macet, Debt Collector Coba P...
- Calon Tunggal Belum Tentu Menang, Masyarakat Dimin...
- Hadiri Rakorev Eman Berpesan Tingkatkan Sinergi,da...
- Wabup Hadiri Pembukaan Porseni Kemenag Senustar
-
▼
Jan 18
(8)
-
▼
Januari
(261)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- Pemprov Sulut
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- Sulut
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa

Tidak ada komentar:
Posting Komentar