Tomohon,RedaksiManado.Com~Walikota Tomohon Caroll Joram Azarias Senduk, S.H bersama Wakil Walikota Wenny Lumentut, S.E. (CSWL) menghadiri Penutupan Konferensi Nasional Forum Kerukunan Umat Beragama (Konas FKUB) Ke VI Se- Indonesia dan Pekan Kerukunan Internasional 2021 di Graha Gubernuran Provinsi Sulawesi Utara, Senin (22/11/21).
Walikota Tomohon dalam ucapan selamat datang mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada Presiden Republik Indonesia Bapak Joko Widodo dan apresiasi serta terima kasih kepada Wakil Presiden Republik Indonesia Bapak Ma’ruf Amin yang telah mencanangkan secara langsung dan telah menandatangani prasasti Kota Tomohon sebagai Kota Toleransi Se- Indonesia.
Sambutan Menteri Agama RI yang dibacakan oleh Staf Ahli Menteri Agama RI Bapak Albertus Magnus Adiyanto Sumardjono mengatakan kegiatan ini dapat semakin memperkuat tali silaturahmi kita, dalam upaya mewujudkan kerukunan dan toleransi di Indonesia
“Saya memberikan apresiasi atas suksesnya kegiatan ini di Sulawesi Utara, yang seyogyanya dapat mewarnai semangat para pegiat kerukunan,” ujarnya.
Dirinya berharap, FKUB dapat meningkatkan peran sertanya dalam mendukung program pemerintah dalam menciptakan kehidupan beragama yang rukun dan damai
Kegiatan yang dilaksanakan 17-22 November 2021 ini ditutup secara langsung oleh Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey, S.E.
Gubernur OD menyampaikan terima kasih kepada perwakilan negara sahabat, Menteri Agama RI, Ketua Umum FKUB Indonesia, Para Ketua FKUB Provinsi Se- Indonesia, Pimpinan Organisasi Keagamaan, Para tokoh agama serta segenap pihak yang terlibat dan turut mendukung dan mensukseskan gelaran Konas FKUB Ke-VI Se- Indonesia dan Pekan Kerukunan Internasional 2021
“FKUB dan kita semua harus menjadi pelopor untuk mengembangkan seni hidup bersama dalam kesadaran bahwa Torang Samua Ciptaan Tuhan, agar ketentraman, kehidupan yang rukun dan damai akan terus tercipta,” ucap Dondokambey.
Hadir juga pada penutupan ini Forkopimda Sulawesi Utara, Wasekjen Asosiasi FKUB RI Pdt. Samuel Luas, Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Se- Sulawesi Utara, Pimpinan Organisasi Keagamaan Se- Sulawesi Utara, Pengurus FKUB Nasional, Provinsi dan Daerah serat para tokoh agama.**(EL)
Kategori: Tomohon
Penulis: Red
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
Tomohon, RMC – Walikota Tomohon Caroll J A Senduk SH bertindak Pembina Upacara Peringatan Hari Jadi ke- 22 Kota Tomohon Tahun 2025, (30/1/20...
-
TOMOHON, RMC – Ketua DPRD Kota Tomohon Ferdinand Mono Turang, S.Sos memimpin Rapat Paripurna Istimewah Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)...
-
SULUT, RMC - Satgas covid-19 Sulawesi Utara mengumumkan kabar gembira dalam jumpa pers yang digelar pada Sabtu (2/5/2020).dimana ketamba...
-
Tomohon, RMC – Sekretaris Daerah Kota Tomohon Edwin Roring SE ME bertindak Pembina Apel Kerja Awal Bulan Februari Tahun 2025 Pemerintah Kota...
-
Redaksi Manado.Com- Perkembangan Covid 19 di provinsi Sulawesi Utara (Sulut) hari ini Sabtu, (23/05) 2020 masih bergerak naik dengan ber...
-
RMC - Labu siam adalah sayuran hijau yang sering digunakan sebagai bahan pokok suatu masakan. Sayuran yang memiliki nama latin Sechium e...
-
Camat Tenga Selvie Mandey Menyerahkan bantuan sosial dari pemkab minsel Minsel, RedaksiManado.com -- Kepala kecamatan (camat) Tenga S...
-
MINUT, RMC - Tenaga medis Sebagai garda terdepan sekaligus benteng pertahanan dalam kita berperang melawan Covid 19 perlu di lindungi da...
-
JAKARTA, RMC - Kabar baik pun diterima di tengah Pandemi Covid 19. Kabar itu sehari menjelang Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriah, yang ja...
-
MINAHASA, RedaksiManado.Com – Jemaat Gereja Masehi Injili di Minahasa ( GMIM) Kapernaum Peleloan Wilayah Tondano Dua Kecamatan Tonda...
Arsip Blog
- ► 2017 (5717)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1629)
- ▼ 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- Pemprov Sulut
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- Sulut
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar