Tomohon,RedaksiManado.Com~Komisi Pemilihan Umum Daerah kota Tomohon melakukan Rapid Test bagi 220 orang Petugas Pemutahiran Data Pemilih (PPDP) se-Kota Tomohon di Anugerah Hall Tomohon, pada Rabu (8/7/2020).
“Bagi kelancaran tugas di lapangan ini sangatlah penting, karena sekaligus menjamin kesehatan untuk menangkal penyebaran Covid-19. Karena itu, petugas lapangan yqng akan membantu kelancaran pilkada harus memenuhi standar kesehatan,” ujar Ketua KPU Tomohon Drs Harryanto Lasut MAP didampingi Komisioner KPU Tomohon Robby Golioth ST.
Sesuai Jumlah TPS berarti ada 220 anggota PPDP yang nantinya di rapid, namun diketahui beberapa waktu lalu ada yang sudah pernah di rapid. Saat ini ada juga yang belum sempat hadir, tapi tetap akan di rapid di puskesmas dimana mereka tinggal.
Sementara itu menurut salah satu komisioner KPU Tomohon Stenly Kowaas, para PPDP ini nantinya dalam melakukan pendataan, mengunakan Alat Pelindung Diri (APD) lengkap, agar kita sama sama aman dan nantinya tidak ada yang terjangkit lagi dengan wabah ini ataupun menjadi pembawa virus bagi orang lain.
Pelaksanaan uji kesehatan bagi PPDP ini merupakan upaya jaminan bagi suksesnya tugas di lapangan yang akan berhadapan langsung dengan masyarakat dalam menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 9 Desember 2020.**(Abd0107)
Kategori: Tomohon
Penulis: Red
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
Manado, RedaksiManado.Com - Kepala Dinas Perhubungan Sulut Joy Oroh mengatakan, pembangunan fisik fasilitas operasional AKAP Terminal Re...
-
SULUT, RedaksiManado.Com ~ Pasca syukuran 1 tahun kepemimpinan pemerintahan Gubernur Olly Dondokambey SE dan Wakil Gubernur Drs Steven K...
-
TOMOHON, RedaksiManado.Com – Wali Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE,Ak bersama unsur Forkopimda melakukan peletakan batu pertama pembang...
-
TOMOHON, RMC - Pelaksanaan Ibadah Paskah dan HUT Pemuda GMIM ke-96 tahun 2022 di stadion Babe Palar Kelurahan Walian Kecamatan Tomohon Selat...
-
BOLMONG, RedaksiManado.Com – Sikap Kepala Bagian (Kabag) Hukum Sekretariat Daerah Ernie Ch Mokoginta, SH yang setiap rapat pembahasan di...
-
SULUT, Redaksi Manado .Com ~ Wakil Gubernur Sulawesi Utara Drs. Steven O.E Kandouw menilai perluasan Bandara Sam Ratulangi menjadi hal y...
-
TOMOHON, RedaksiManado.Com - Pemerintah kota Tomohon dalam hal in Dinas Pendidikan dan Kebudayaan yang digawangi oleh Dr Juliana D Karw...
-
KOTAMOBAGU, RedaksiManado.Com – Pengurus baru Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Kotamobagu periode 2017-2021 hari ini Kami...
-
Bupati DR. Christiany E Paruntu,SE bersama Sekertaris Daerah Minsel Yang Baru dilantik. Minsel, RedaksiManado.com - Kabupaten Minahasa...
-
RMC - Labu siam adalah sayuran hijau yang sering digunakan sebagai bahan pokok suatu masakan. Sayuran yang memiliki nama latin Sechium e...
Arsip Blog
- ► 2017 (5717)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ▼ 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- Pemprov Sulut
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- Sulut
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa

Tidak ada komentar:
Posting Komentar