Ameizing Grace Tamburian Atlit badminton asal Minahasa Selatan
Minsel, RedaksiManado.com - Talenta muda atlit Badminton asal Minahasa Selatan, Ameizing Grace Tamburian menorehkan prestasi yang luar biasa diajang Kejuaraan Daihatsu Astec cup Badminton se Indonesia 2018.
Bertanding di Gor Arie Lasut Manado sejak Rabu hingga sabtu(17-11-2018) Ameizing yang merupakan utusan dari Amurang Badminton Club dan satu-satunya perwakilan dari Kabupaten Minsel,berhasil mencapai babak semifinal dan meraih prestasi juara Tiga.
Sukacita bahagia pun dirasakan Orangtua atas prestasi yang diraih Memey sapaan akrabnya. Orangtua Memey berharap kiranya Pemerintah Minsel dalam hal ini Bupati dan Wakil Bupati dapat memperhatikan atlit berbakat seperti anak mereka ini.
" Kami sangat bersyukur atas prestasi yang diraih anak kami.Ini semua berkat kerja kerasnya,serta latihan yang diberikan oleh coach dan juga doa Masyarakat Minsel sehingga boleh seperti ini. Kami sebagai orangtua berharap kepada Bupati dan Wakil Bupati untuk dapat memperhatikan atlit seperti anak kami ini.Tentunya semua untuk membawa nama baik Minahasa Selatan," Ucap Orangtua Memey dengan penuh kegembiraan.
Diketahui Ameizing merupakan siswa SD Inpres kelas 5 Kawangkoan Bawah,Kecamatan Amurang Barat. (MaikelPalembatas)
Home
»
minsel
» Woow!! Talenta Muda Minsel Ukir Prestasi di Kejuaraan Daihatsu Astec Cub Badminton 2018
Kategori: minsel
Penulis: RedaksiManado
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
Tomohon, RMC – Walikota Tomohon Caroll J A Senduk SH bertindak Pembina Upacara Peringatan Hari Jadi ke- 22 Kota Tomohon Tahun 2025, (30/1/20...
-
TOMOHON, RMC – Ketua DPRD Kota Tomohon Ferdinand Mono Turang, S.Sos memimpin Rapat Paripurna Istimewah Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)...
-
SULUT, RMC - Satgas covid-19 Sulawesi Utara mengumumkan kabar gembira dalam jumpa pers yang digelar pada Sabtu (2/5/2020).dimana ketamba...
-
Tomohon, RMC – Sekretaris Daerah Kota Tomohon Edwin Roring SE ME bertindak Pembina Apel Kerja Awal Bulan Februari Tahun 2025 Pemerintah Kota...
-
Redaksi Manado.Com- Perkembangan Covid 19 di provinsi Sulawesi Utara (Sulut) hari ini Sabtu, (23/05) 2020 masih bergerak naik dengan ber...
-
RMC - Labu siam adalah sayuran hijau yang sering digunakan sebagai bahan pokok suatu masakan. Sayuran yang memiliki nama latin Sechium e...
-
Camat Tenga Selvie Mandey Menyerahkan bantuan sosial dari pemkab minsel Minsel, RedaksiManado.com -- Kepala kecamatan (camat) Tenga S...
-
MINUT, RMC - Tenaga medis Sebagai garda terdepan sekaligus benteng pertahanan dalam kita berperang melawan Covid 19 perlu di lindungi da...
-
JAKARTA, RMC - Kabar baik pun diterima di tengah Pandemi Covid 19. Kabar itu sehari menjelang Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriah, yang ja...
-
Tomohon,RMC -Kota Tomohon, dikenal sebagai kota yang aman, harmonis, dan memiliki solidaritas tinggi. Untuk lebih memperkokoh label ini, ser...
Arsip Blog
- ► 2017 (5717)
- ▼ 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- Pemprov Sulut
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- Sulut
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa

Tidak ada komentar:
Posting Komentar