Tomohon,RedaksiManado.Com~Pemerintahan Kota Tomohon melalui juru bicara gugus tugas percepatan penanganan Covid-19,Yelly Potuh,membeberkan data penyebaran covid-19 di kota Tomohon dalam Press Rilis pada hari ini Sabtu 2 Mei 2020.
Jumlah pasien terkonfirmasi positif covid-19 di Kota Tomohon tidak ada perubahan, tetap tercatat 6 orang dengan rincian : 1 orang sembuh, 1 orang meninggal dunia, dan 4 orang sedang dirawat di RS. Sebaran pasien : 4 orang dari kec. Tomohon Tengah dan 2 orang dari kec. Tomohon Selatan.
* Pdp bertambah 1 orang, yaitu Pasien perempuan/66 tahun, dari kec. Tomohon Selatan. Pasien masuk rsud anugerah Kota Tomohon pada hari rabu tanggal 29 april 2020 dan saat ini masih dirawat di RS tersebut. Untuk hasil pemeriksaan rapid test maupun swab test sedang ditunggu.
* Pdp meninggal dunia bertambah 1 orang, yaitu :
Pasien laki-laki/73 tahun, dari kec. Tomohon Timur, dengan kronologi : pasien masuk RSUD anugerah Kota Tomohon pada hari Senin tanggal 27 april 2020 dan meninggal dunia hari Jumat tanggal 1 mei 2020 pukul 19.51 wita, dimakamkan dengan protokol pemakaman covid-19. Hasil rapid test non-reaktif, dan sudah diambil spesimen swab test, selanjutnya menunggu hasil.
*Sudah keluar hasil pemeriksaan spesimen swab test negatif (bukan covid-19) dari 2 orang pdp yang telah meninggal dunia, yaitu :
(1) pasien perempuan/73 tahun, dari kec. Tomohon Utara, yang meninggal dunia pada hari Jumat tanggal 17 april 2020 di salah satu rumah sakit swasta di Kota Tomohon dengan hasil pemeriksaan rapid test non-reaktif.
(2). Pasien perempuan/70 tahun, dari kec. Tomohon Tengah, yang meninggal dunia pada hari kamis tanggal 16 april 2020 di RSUD Anugerah Kota Tomohon dengan hasil pemeriksaan rapid test non-reaktif.
Kesimpulan yang dapat dirangkum sampai hari ini untuk pdp di Kota Tomohon setelah diakumulasikan, maka jumlah pdp sampai saat ini adalah 28 orang, dengan rincian :
*Pdp dalam perawatan : 6 orang
Sebaran pasien : 4 orang dari kec. Tomohon Selatan, 2 orang dari kec. Tomohon Barat.
3 orang dirawat di rsud anugerah Kota Tomohon, 1 orang dirawat di rs sam Ratulangi Tondano, 2 orang dirawat di rsup Prof. Kandou.
*Pdp meninggal dunia yang hasil pemeriksaan swab test-nya sedang ditunggu : 7 orang
Sebaran pasien : 4 orang dari kec. Tomohon utara, 1 orang dari kec. Tomohon Timur, 1 orang dari kec. Tomohon Tengah, 1 orang dari kec. Tomohon Selatan.
*Pdp meninggal dunia dengan hasil swab test negatif (bukan covid- 19) bertambah 2 orang, sehingga total menjadi 4 orang
Sebaran pasien : 1 orang dari kec. Tomohon Utara, 1 orang dari kec. Tomohon Tengah, 2 orang dari kec. Tomohon Selatan.
*Pdp dengan hasil pemeriksaan swab test negatif (bukan covid-19) : 7 orang
Sebaran pasien : 3 orang dari kec. Tomohon Selatan, 3 orang dari kec. Tomohon Tengah, 1 orang dari kec. Tomohon Timur.
*Terlapor Pdp sebelumnya dan kemudian dinyatakan sudah tidak termasuk kriteria pdp : 4 orang
Sebaran pasien : 2 orang dari kec.Tomohon Utara, 1 orang dari kec. Tomohon Tengah, 1 orang dari kec. Tomohon Barat. Pasien yang berasal dari kec. Tomohon Barat meninggal dunia dalam perawatan sebagai pasien penyakit dalam.
*Pelaku perjalanan (pp): 1349 orang
*Selesai dipantau: 1213 orang
*Orang dalam pemantauan (odp): 8 orang
•Hasil tracking: 371 orang
•Hasil pemeriksaan rapid test reaktif bertambah 3 orang dengan sebaran 1 orang dari kec. Tomohon Tengah, 1 orang dari kec. Tomohon Barat, 1 orang dari kecamatan Tomohon Selatan, sehingga total menjadi 16 orang.
Jika diakumulasikan, maka sebaran hasil pemeriksaan rapid test reaktif menjadi : 9 orang dari kec. Tomohon Tengah, 4 orang dari kec. Tomohon Selatan, 2 orang dari kec. Tomohon Utara, 1 orang dari kec. Tomohon Barat.
Untuk pemeriksaan spesimen swab test sedang menunggu hasil.**(Abd2004)
Home
»
Tomohon
» Data Terbaru Sebaran Covid-19 di Tomohon(2 Mei),1 PDP Tomohon Timur Meninggal Dunia
Kategori: Tomohon
Penulis: Elton
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
FansPage
iklan dalam
kunjungan 30 hari terakhir
Entri yang Diunggulkan
Popular Posts
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Unit RESMOB Macan Polres Tomohon berhasil menciduk seoarang wanita terduga pelaku pencurian uang di keluraham Mat...
-
Tomohon,RedaksiManado.Com~Tim Anti Bandit Totosik Polres Tomohon pada Selasa 17 Mei 2022 malam sekitar pukul 01.00 Wita kembali mengamankan ...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Wakil Walikota Tomohon Wenny Lumentut, S.E melepas mahasiswa Kuliah Kerja Terpadu(KKT) angkatan 130 Universitas S...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Walikota Tomohon yang juga Ketua Pria Kaum Bapa Rayon Tomohon Pnt. Caroll Joram Azarias Senduk, S.H. dan Wakil W...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Pencurian dan pembongkaran yang terjadi di Taman Wisata Alam(TWA)milik Pemerintah Kota Tomohon yang berada di Kel...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Tim anti bandit Totosik Polres Tomohon dalam menjaga kamtibmas, kembali mengamankan tiga pria yang melakukan peng...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Kepolisian Resor Tomohon pada Rabu 18 Mei pagi, menggelar Apel kesiapan juga latihan pra ops pelaksanaan Operasi ...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Ujian sekolah(US) tingkat SMP dan MTs( Madrasah Tsanawiyah) di kota Tomohon hari ini Selasa(17/5/22) sudah dimula...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Pemerintah Kota Tomohon, pada Jumat 20 Mei menggelar Upacara dalam rangka memperingati Hari Kebangkitan Nasional...
-
Mitra,RedaksiManado.Com~Koramil di wilayah Minahasa Tenggara hari ini Kamis (19/05/22),menyalurkan Bantuan langsung tunai ( BLT ) untuk peda...

Arsip Blog
- ► 2017 (5717)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
-
▼
2020
(1630)
-
▼
Mei
(245)
-
▼
Mei 02
(10)
- Empat Tahanan Kasus Tambang Dapat Sembako dan Pena...
- Satu PDP Covid-19 di Kecamatan Tombariri Dikuburka...
- Dinas Perkim Tomohon Realokasi & Refocusing Anggar...
- Data, Alamat & Tracking 45 Pasien Positif Covid-19...
- Peringati Hardiknas 2020,Siswa di Tomohon Buat APD...
- 2 PDP Yang Meninggal Dunia, Dinyatakan Tidak Covid...
- Data Terbaru Sebaran Covid-19 di Tomohon(2 Mei),1 ...
- BIN Daerah Sulut Gelar Baksos Guna Minimalisir Dam...
- Sempat Di Ditolak Keluarga Pemakaman PDP Covid 19 ...
- 3 Pasien Sembuh Dari Covid-19 di Sulut, 2 Tenaga M...
-
▼
Mei 02
(10)
-
▼
Mei
(245)
- ► 2021 (365)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- tech
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- Wakil Bupati Minahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar