Tomohon,RedaksiManado.Com~Polres Tomohon melalui URC Totosik telah mengamankan seorang pria dengan sajam(senjata tajam) pada sabtu 28/3 di kompleks Pasar Beriman Wilken Tomohon.
Diringkusnya pria tersebut berawal laporan dari masyarakat bahwa telah terjadi keributan yang bertempat di kompleks Pasar Beriman Wilken Tomohon, selanjutnya Tim merespon dan turun ke TKP(tempat kejadian perkara). Sesampainya di TKP Tim mendapati tersangka( Novel Ngantung)warga Paslaten Dua sedang beradu mulut dengan Julio Simboh, warga Kel. Talete 1 Tomohon Tengah.Tim kemudian melerai dan melakukan pemeriksaan badan karena berdasarkan informasi dari masyarakat bahwa di antara anak muda tersebut ada yang membawa senjata tajam.
Tim yang dipimpin Bripka Yanny Watung ini kemudian memeriksa satu persatu anak anak muda tersebut.Tak mendapatkan yang di cari(sajam) tim selanjutnya memeriksa kendaraaan roda dua milik dari tersangka Novel, dan benar saja Tim menemukan senjata tajam jenis pisau badik yang di selipkan di bagasi motor dari tersangka.
Setelah di introgasi ia mengakui bahwa benar pisau tersebut merupakan miliknya dengan maksud membawa pisau tersebut adalah untuk berjaga jaga, dikarenakan sebelumnya temannya Rian M,yang juga warga Kel. Paslaten II terlibat pertengkaran dengan Julio, kemudian tersangka di ajak oleh Rian untuk menemaninya datang mencari Julio .
Setelah melakukan pemeriksaan serta introgasi di lapangan Tim langsung mengamankan tersangka beserta barang bukti ke Mako Polres Tomohon dan selanjutnya menyerahkan ke piket Reskrim Polres Tomohon.
Kapolres Tomohon AKBP Raswin B. Sirait SIK.SH. MSi,melalui katim Totosik membenarkan laporan serta kejadian penangkapan tersebut.**(Abd)
Penulis: EL
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
Minsel-Redaksimanado ll Denny Patras Ketua Kelompok Tani Cita Waya Desa Aergale Kecamatan Sinonsayang Kabupaten Minahasa Selatan,saat ditemu...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Pemrintah Kota Tomohon dalam mengawali kerja setelah usai cuti b ersama Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, mengge...
-
Minsel-Redaksimanado ll Deddy Kaligis selaku Ketua Kelompok Tani Taruna Lolombulan Desa Raanan Baru , Kecamatan Motoling Barat Kabupaten M...
-
Minsel,Redaksimanado || Pekerjaan jalan produksi sektor perkebunan Desa Lansot Timur Kecamatan Tareran Kabupaten Minahasa Selatan pekerjaa...
-
SULUT, RMC - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) provinsi Sulut resmi memiliki Alat Kelengkapan Dewan (AKD) lewat rapat paripurna peng...
-
SANGIHE, RedaksiManado.Com - Pemkab Sangihe menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) antar Kelompok Kerja (Pokja) pemberdayaan Komunitas Adat ...
-
TOMOHON, RedaksiManado.Co m - Kecelakaan yang melibatkan kendaraan roda 2 yamaha DB 2154 BR dan kendaraan roda 4 Honda Brio DB 14...
-
MINAHASA, RMC - Sejumlah keluarga yang terdampak bencana kebakaran rumah, tanah longsor dan angin puting beliung mendaoat bantuan dari P...
-
MINUT, RMC – Tindak pidana penganiayaan yang mengakibatkan seorang pria bernama Daniel M (24), warga Kecamatan Mapanget meninggal dunia, te...
-
RedaksiManado.Com - Indonesia dianugerahi alam yang kaya akan berbagai jenis flora dan fauna yang dapat dikategorikan langka atau tidak ter...

Arsip Blog
- ► 2017 (5717)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ▼ 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar