Tomohon,RedaksiManado.Com~Walikota Tomohon Jimmy F Eman SE Ak didampingi Wakil Walikota Tomohon Syerly Adelyn Sompotan memimpin Rakorev bersama dengan Tim KPK bertempat di Rumah Dinas Walikota Tomohon, Selasa (10/10)
Walikota Tomohon dalam sambutannya mengatakan bahwa tindak lanjut dari kick off meeting yang dilaksanakan KPK di Sulawesi Tengah bulan Februari lalu, Kota Tomohon menjadi salah satu peserta dalam kegiatan tersebut yang mewakili Sulawesi Utara ,"Menindaklanjuti kick off meeting tersebut, saya telah menugaskan Sekretaris Daerah Kota Tomohon untuk menjadi Ketua Pokja Aksi Pemberantasan Korupsi dan telah membagi pokja-pokja yaitu pokja perencanaan anggaran keuangan, pokja pelayanan terpadu satu pintu, pokja penguatan peran inspektorat dan lain-lain, tentunya sesuai dengan ketentuan KPK, nantinya pokja-pokja ini yang akan menyusun rencana aksi" urai Eman.
Walikota juga memberikan apresiasi yang tinggi kepada Tim Monitoring dan Evaluasi KPK RI dan jajaran Pemprof Sulut yang telah sumbangsih memberikan masukan dan solusi untuk lebih memajukan Kota Tomohon.
Tim Monitoring dan Evaluasi KPK RI Aldiansyah Nasution selaku Koordinator Supervisi dan Pencegahan KPK RI yang turut hadir memberikan apresiasi kepada Pemerintah Kota Tomohon yang telah bersinergitas dengan KPK RI yaitu dengan menseriusi kegiatan ini, yaitu rakorev dan monitoring rencana aksi pemberantasan korupsi terintegrasi bersama Tim Monitoring dan Evaluasi KPK RI.
Ia juga mengatakan bahwa, "ada beberapa hal penting yang perlu saya sampaikan dan ini bukan merupakan pertemuan yang pertama, saya berharap tentunya progres yang akan kita bahas ini sudah fokus dan memberikan hasil, contoh hari ini, telah dilakukan Grand Opening Rumah Pelayanan Publik Wale Kabasaran yang menjadi pencetus pertama di Provinsi Sulawesi Utara. "Saya juga ingin mengingatkan kembali mengenai gratifikasi untuk dapat dihindari dan berhati-hati, sehingga tidak terkena operasi dari pihak berwajib" pesan Nasution.
Sebelumnya, Gubernur Prov Sulut yang diwakili Kadis PMTPSP Ir Happy Korah mengucapkan terima kasih dan apresiasi yang tinggi kepada segenap jajaran KPK RI yang telah bersinergi positif dengan Pemerintah Kota Tomohon, dengan harapan melalui agenda ini, agar semakin menurun bagi terbentuknya pelaksanaan pemerintahan yang efektif atau bebasnya dari KKN.
Turut hadir, Unsur KPK RI Tommy Murtono, Ketua Ombudsman Sulawesi Utara Helda Tirajoh, Sekretaris Daerah Kota Tomohon Ir Harold V Lolowang MSc, Inspektur Kota Tomohon Ir Djoike Karouw MSi serta jajaran Pemkot Tomohon.(Abd18)
Home
»
berita utama
»
Tomohon
» Rakorev & Monitoring Pemberantasan Korupsi Terintegrasi Pemkot Tomohon di Hadiri KPK
Kategori: berita utama Tomohon
Penulis: EL
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Pemrintah Kota Tomohon dalam mengawali kerja setelah usai cuti b ersama Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, mengge...
-
Minsel,Redaksimanado || Pekerjaan jalan produksi sektor perkebunan Desa Lansot Timur Kecamatan Tareran Kabupaten Minahasa Selatan pekerjaa...
-
Minsel,Redaksimanado | Pekerjaan jalan produksi sektor perkebunan Desa Kanean Kecamatan Tareran Kabupaten Minahasa Selatan masih dalam taha...
-
JAROD terus berinovasi tambah wawasan lewat dialog publik REDAKSI MANADO.Com- Lagi, komunitas Jurnalis Online Manado (JAROD) kembali men...
-
MANADO, RMC - Cerdas Comand Center (C3) Pemerintah Kota Pemkot) Manado, yang dikelola hampir tiga tahun ini, sudah begitu terkena...
-
Ketua PMI Minsel dr.Michaella E Paruntu SE Minsel, RedaksiManado.com ----- Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Minahasa Selat...
-
RedaksiManado.Com - Indonesia dianugerahi alam yang kaya akan berbagai jenis flora dan fauna yang dapat dikategorikan langka atau tidak ter...
-
Minahasa ,Redaksimanado.com~Dugaan pelanggaran pemilu kembali mencuat di Kabupaten Minahasa, tepatnya di Desa Senduk, Kecamatan Tombariri. B...
-
MINUT, RMC – Tindak pidana penganiayaan yang mengakibatkan seorang pria bernama Daniel M (24), warga Kecamatan Mapanget meninggal dunia, te...
-
Camat Tenga Selvie Mandey Menyerahkan bantuan sosial dari pemkab minsel Minsel, RedaksiManado.com -- Kepala kecamatan (camat) Tenga S...

Arsip Blog
-
▼
2017
(5717)
-
▼
Oktober
(552)
-
▼
Okt 11
(24)
- Boltim Laksanakan Pilkades Serentak Awal Tahun Depan
- Komisi II DPRD Tomohon, RDP Dengan Dinas PERKIM Te...
- Gubernur Olly Hadiri Talkshow Optimalisasi Fungsi ...
- Listrik Sering Padam, IWO Kota Manado Soroti Kiner...
- Saling Melengkapi Kunci BP2RD Sulut Penuhi Target ...
- PDAM Tomohon Buka Pendaftaran Pelanggan Baru Denga...
- Advertorial : Kehormatan Kami Adalah Melayani Masy...
- Rayakan HUT ke 27 Kota Bitung Wagub Apresiasi Kema...
- Gaghana Buka Rakor KAT Sangihe
- Percobaan Pemerkosaan di Woloan, Pelaku Aniaya Korban
- Miliki Rumah Pelayanan Publik Pertama di Sulut, KP...
- Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Karegesan Minahas...
- Minimalisir Kanker Serviks dan Payudara Pemkot Ser...
- Wagub Kandouw Lantik Theodora Panjaitan Jadi Kepal...
- SAS:ASN yang Berinovasi Serta Tulus Dalam Bekerja ...
- Pemkot Tomohon Adakan Rapat Koordinasi Bantuan Huk...
- Rakorev & Monitoring Pemberantasan Korupsi Terint...
- KPU Minahasa Terima Berkas PDI Perjuangan Yang Dim...
- Pemprov Sulut-BPN Bahas Lahan KEK Pariwisata Likupang
- Kabag Ops Polres Tomohon Amankan Sopir Ugal-ugalan...
- PKK Sangihe Jawara Lomba Masak Serba Ikan
- PDI Perjuangan Bitung Masukan Berkas Ke KPU
- MK Tegaskan Alat Bukti Sebelumnya Bisa Buat Keluar...
- Silangen Tinjau Proses Inventarisasi Pembebasan La...
-
▼
Okt 11
(24)
-
▼
Oktober
(552)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar