RedaksiManado.Com - Putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi) Kaesang Pangarep
harus berurusan dengan pihak kepolisian. Kaesang diduga telah melakukan
ujaran kebencian di media sosial yang berdurasi 2 menit 41 detik.
Kapolres
Metro Bekasi Kota Kombes Hero Bachtiar mengatakan, kalau dalam video
itu Kaesang diduga telah melakukan ujaran kebencian. Hingga dilaporkan
pimpinan LSM di Kota Bekasi, Jawa Barat. "Ya seperti itu, yang ada 'Ndesonya' ya, Hate Speech (salah satunya)," ujarnya di Mapolda Metro Jaya, Rabu (5/7).
Namun, Hero menjelaskan, pihaknya masih mendalami laporan tersebut. "Makanya
saya bilang masih dalam proses pembelajaran dari penyidik. Rangkaian
dari tayangan pertama sampai rangkaian yang terakhir, mana kan gitu,"
ujarnya.
Untuk selanjutnya, Hero menegaskan, akan kerjasama oleh instansi terkait untuk kasus itu. "Masih
dalam proses penyelidikan. Berkoordinasi dengan siber, koordinasi
dengan Kominfo. Masih banyak yang akan dilakukan," tandasnya.
Sebelumnya,
beredar video di akun media sosial Youtube, Kaesang Pangarep, putra
Presiden RI, Joko Widodo dilaporkan ke Polres Metro Bekasi Kota atas
tuduhan ujaran kebencian.
Dalam video berdurasi sekitar empat
menit itu, menampilkan laporan polisi di SPKT Polres Metro Bekasi Kota,
dengan pelapor Muhamad Hidayat S, dengan terlapor Kaesang.
Dalam video tersebut terdapat rekaman Kaesang yang diduga sudah diedit sebagai dasar laporan terlapor pada 2 Juli 2017 lalu.
Berdasarkan
penelusuran merdeka.com, pelapor merupakan pimpinan LSM di Kota Bekasi,
Jawa Barat. Bahkan, pelapor pernah diciduk oleh aparat Polda Metro Jaya
atas tuduhan ujaran kebencian terhadap institusi kepolisian. Namun,
belakangan MHS dilepaskan. [TL]
Kategori: berita utama hukrim
Penulis: Redaksi Manado 2017
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
SULUT, RedaksiManado.Com ~ Pasca syukuran 1 tahun kepemimpinan pemerintahan Gubernur Olly Dondokambey SE dan Wakil Gubernur Drs Steven K...
-
Manado, RedaksiManado.Com - Kepala Dinas Perhubungan Sulut Joy Oroh mengatakan, pembangunan fisik fasilitas operasional AKAP Terminal Re...
-
TOMOHON, RMC - Pelaksanaan Ibadah Paskah dan HUT Pemuda GMIM ke-96 tahun 2022 di stadion Babe Palar Kelurahan Walian Kecamatan Tomohon Selat...
-
TOMOHON, RedaksiManado.Com – Wali Kota Tomohon Jimmy Feidie Eman SE,Ak bersama unsur Forkopimda melakukan peletakan batu pertama pembang...
-
Bupati DR. Christiany E Paruntu,SE bersama Sekertaris Daerah Minsel Yang Baru dilantik. Minsel, RedaksiManado.com - Kabupaten Minahasa...
-
TOMOHON, RedaksiMhanado.Com ~ Pelaksanaan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) bagi Sekolah Menengah Pertama (SMP), mulai digelar...
-
TOMOHON, RMC - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tomohon Gerald Lapian, SE, MAP melaksanakan kegiatan reses masa sidang em...
-
Tomohon,RedaksiManado.Com~Soft Opening Anugerah Hill Garden & Resto dirangkaikan dengan Syukuran atas dilantiknya Christo Bless Ema...
-
KOTAMOBAGU, RedaksiManado.Com .-Seluruh pimpinan dan staf Kantor Pengadilan Negeri Kotamobagu siang tadi Rabu (22/2/2017) sekitar pukul ...
-
TOMOHON, RedaksiManado.Com - Pemerintah kota Tomohon dalam hal in Dinas Pendidikan dan Kebudayaan yang digawangi oleh Dr Juliana D Karw...
Arsip Blog
-
▼
2017
(5717)
-
▼
Juli
(399)
-
▼
Jul 05
(14)
- Olly : Tak Pernah Ada Usulan Pembahasan Anggaran P...
- Tak Ada Teroris di Makalehi, Kapolda Himbau Tetap ...
- Ratahan Terus Dipercantik, PRKP Pantau Hasil Penat...
- Ketahuan selingkuhi istri tetangga, Jamin tewas di...
- Buka TMMD ke-39 di Minahasa, JWS: Terima Kasih TNI
- Turuti Nasehat Kapolsek, Tahanan Polsek Maesa ini ...
- Kaesang Anak Jokowi Berurusan Dengan Polisi Karena...
- BW Kritik Pansus Angket KPK: Selamat Datang di Zam...
- DPRD Gelar Paripurna Penyampaian Walikota Atas Ran...
- Ketahuilah, Utang Pemerintah Rp 3.672,33 Triliun
- Kembali,Mahasiswa Demo Tolak Plt Rektor UKIT
- Mantapkan Program Kerja, Eman Pimpin Rakorev Pemko...
- Ranperda Tatacara TGR Disetujui,Pemkot Apresiasi K...
- BKKPD Kota Tomohon Mulai Melaksanakan Ujian Kenaik...
-
▼
Jul 05
(14)
-
▼
Juli
(399)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- Pemprov Sulut
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- Sulut
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa

Tidak ada komentar:
Posting Komentar